Polsek Muara Pawan,  Personel melakukan sosialisasi kepada warga dan juga Perusahaan untuk bersama-sama menjaga kamtibmas dilingkungannya. Kegiatan sambang ke masyarakat tidak hanya dilakukan oleh Anggota polsek saja namun juga menjadi tugas rutin yang dilaksanakan oleh Bhabinkamtibmas.

dalam giat tersebut dilakukan juga pengecekan alat pemadam kebakaran milik perusahaan guna memasuki musim panas yang rawan akan kebakaran hutan dan lahan, "ujar nya.

Selain itu Bhabinkamtibmas juga menyampaikan kepada anggota pemadam kebakaran agar senantiasa siap sedia kapanpun diperlukan jika sewaktu waktu terjadi kebakaran hutan dan lahan  kemudian segera melaporkan kepada pihak kepolisian setempat atau bhabinkamtibmas jika terjadi kebakaran hutan dan lahan


 

Komentar

Postingan Populer